TIPS MEMBELI OBAT HERBAL YANG AMAN namun Pasti kalian bingung bagai mana cara untuk mencari obat yang aman tanpa efek samping bagi kita, kali ini Saya akan memberikan TIPS MEMBELI OBAT HERBAL YANG AMAN tanpa efek samping dan resmi
Bagaimana kita jika mau membeli obat herbal yang aman??.......
sekarang ini sudah banyak sekali obat herbal yang dijual tanpa izin, berbeda dengan obat KONVENSIONAL yang dijual di apotik.
Kini semakin hari semakin banyak oknum penjual obat herbal yang dijual ON Line maupun OFF Line yang semakin menyebar dan memberikan hasil yang bukan yang kita inginkan, itu pun masih banyak yang melakukan kecurangan. Oleb sebab itu kita harus berhati-hati memilih obat herba yang lebih menjanjikan.
Adapun yang perlu diperhatikan adalah sebagai berikut :
1. Periksalah dahulu nomor registrasinya BPOM, meskipun pada faktanya memang banyak pemalsuan nomor registrasinya, namun gak ada salahnya jika kita mengecek keberadanya demi keamanan kita sendiri.
Anda bisa melalui internet untuk mengecek mengenai identitas pebriknya dan komposisi.
2. Pilihlah obat herbal dengan kemasan yang baik.
Obat herbal yang aman tidak hanya di lihat komposisinya, melainkan kemasan juga harus menjamin keamanan obat herbal didalamnya.
Kadang sering kita jumpai obat herbal dengan kemasan yang asal-asalan, yang sering kita jumpai terkadang kemasanya tidak menjamin sehingga mutu herbal menjadi buruk.
3. Mencurigakan obat herbal dengan hasil Cespleng.
Artinya jika anda mengkonsumsi obat herbal langsung merasakan efeknya, maka bisa jadi itu bukan obat herbal, tetapi biasanya mengandung komponen obat kimia.
Banyak sekali sekarnag produk di pasaran yang berlogo herbal namun kandunganya kimia.
Perlu di sadari bahwa obat herbal tidak dapat memberikan efek langsung dalam menyembuhkan penyakit sipenderita, Efek obat herbal bersifat membantu penyembuhan dan memerlukan waktu.
Hal inilah yang membedakan obat herbal dan kimia. Dan obat herbal dapat menyembuhkan penyakit dari akarnya dan juga minim efek samping negarif.
Terimakasih atas kunjunganya semoga tips dari saya bisa membantu kalian semua.
Semoga bermanfaat.
0 komentar:
Post a Comment