Obat Cacar atau cangkrang penyakit ini bisa disebabkan virus atau karena ketularan oleh orang lain. tanda- tanda orang terkena penyakit tersebut, biasanya penyakit ini selang dua atau tiga minggu sejak penderita ketularan, penderita akan mengalami bintik-bintik merah dengan gelembung - gelembung kecil beisi cairan jernih dan selanjutnya gelembung - glembung itu akan mengering dan menyebabkan kulit akan mengelupas.
Biasanya gelembung tersebut akan tumbuh ditempat yang terlindung seperti di lengan, paha, perut, bahkan dimuka kadangkala juga di mulut. penderita akan mengalami demam yang tinggi.
penggobatan dari luar
Pengobata dari luar
- rimpang kunir sepanjang jari
- tepung belerang 1 sendook makan
- bedak jebuk sari
Cara membuatnya
- rimpang kunir diparut atu dihaluskan
- campur tepung belerang tersebut dan
- bedak jebuk sari.
Pengobatan dari dalam
Pengobatan dari Dalam
- 10 potong temulawak
- segenggam pegagan
- segenggam tempuh wiyung
- 3 gelas air putih
- 1 jari temulawak
- 3 buah kencur
- 5 kelungsu asam jawa
cara pembutan sama seperti diatas direbus sampai menjadi 1 gelas dan diminum pagi dan sore.
himbawan untuk penderita, Usahakan penderita istirahat dengan berbaring dan diempatkan, ditempat khusus supaya tidak menular pada orang lain, dan pakian yang kotor jangan dicampur dengan pakain orang lain untuk menghindari penularan.
0 komentar:
Post a Comment